HEMORRHOIDS / WASIR / AMBEIEN

Pendahuluan

Hemorrhoids / Wasir / Ambeien sebenarnya banyak kita jumpai diantara kita, hanya karena perasaan malu atau dianggap tidak penting, maka kurang diperhatikan.
sebenarnya apabila wasir tidak ditangani maka akan menyiksa penderitanya. Maka tidak ada salahnya apabila kita mengenal selak beluk wasir.

Apa sih HEMERRHOIDS ???
Hemerrhoids / Wasir / Ambeien adalah suatu kumpulan dari pelebaran satu segmen atau lebih pembuluh darah balik yang terletak di dinding rectum dan anus.
Hemorrhoids merupakan penyakit yang sering dijumpai pada orang dewasa ( 60 - 80 % )tetapi tidak menutup kemungkinan, anak - anak pun sekarang banyak yang mengalami gangguan ini.

Gangguan - gangguan yang dirasakan pada saat terjadi pembengkakkan antara lain :

- Iritasi
- Gatal
- Nyeri
- BAB tidak rutin
- Pendarahan ( bleeding ) pada saat BAB

Hemorrhoids pada dasarnya tidak membutuhkan pengobatan, kecuali menunjukan gejala dan mengganggu penderitanya. Mesti tidak mematikan, penyakit ini bisa menurunkan kualitas hidup penderita, rasa tidak nyaman akibat bengkak dibantalan anus bisa mengurangi produktivitas. Karena itu, pemberian terapi awal hemorrhoids akan sangat membantu meningkatkan kualitas hidup serta menghindari komplikasi.

Penyebab pasti Hemerrhoids belum dapat ditentukan, tetapi faktor penyebabnya antara lain :

1) Duduk terlalu lama
2) Ngedan ( Ngejan ) pada saat buang air besar
3) Duduk ditoilet terlalu lama ( sambil membaca )
4) Diare
5) Kehamilan dan proses persalinan
6) Sering mengangkat beban berat
7) Pola makan yang tidak baik
8) Konstipasi ( Susah BAB / BAB tidak teratur )
9) Genetik / Keturunan

Hemorrhoids ada 2 macam, yaitu Hemorrhoids Internal dan Hemorrhoids External.

Tingkatan dalam Hemorrhoids / Ambeien / Wasir :
- Stadium 1 : Terdapat hemorrhoids, membengkak, belum ada benjolan yang keluar
( BAB terasa gatal, panas, dan susah BAB )
- Stadium 2 : Timbul benjolan keluar pada waktu BAB dan masuk kenbali secara spontan.
( Terdapat rasa nyeri dan terjadi pendarahan )
- Stadium 3 : Timbul benjolan keluar pada waktu BAB dan untuk memasukannya kembali
perlu dibantu / didorong oleh tangan dan bisa terjadi pendarahan.
- Stadium 4 : Timbul benjolan keluar dan tidak dapat dimasukan kembali.

Pengobatan di Klinik TEFARON

Biasanya para penderita hemorrhoids baru akan mulai berobat setelah hemorrhoidsnya semakin membesar dan mulai mengganggu aktifitas. Seharusnya jangan tunggu sampai hemorrhoids terjadi seperti itu karena semakin membesar maka akan terasa semakin sakit dan memakan waktu yang lebih lama dalam pengobatan.
Hemorrhoids itu layaknya sebuah pohon, walaupun ditebang berkali - kali pohon tersebut akan kembali tumbuh, kecuali jika akarnya dicabut. Begitu juga dengan hemorrhoids, jika tidak dikeluarnya / diobati sampai ke akarnya, maka akan kembali tumbuh.

Klinik TEFARON menawarkan 2 cara dalam melakukan pengobatan, yautu :

1) Terapi sampai tuntas
Pasien diharuskan melakukan kunjungan rutin serta pemeriksaan maksimal 14 hari. selama 14 hari itu hemorrhoids akan mengecil, mengering dan lepas secara alami. Dianjurkan bagi penderita hemorrhoids stadium II - IV.

2) Mengkonsumsi obat herbal dan pengolesan salep
Pasien dapat mengkonsumsi dan menggunakannya sendiri dirumah, tanpa harus melakukan kunjungan rutin. Dapat digunakan penderita hemorrhoids stadium I - IV. Kegunaan obat ini untuk mengecilkan atau mengempeskan hemorrhoids.

Ramuan yang kami berikan adalah 100 % terbuat dari tumbuhan ( Herbal ) alami pilihan dan tidak mengandung bahan kimia dan tidak juga ada efek sampingnya.

Daftar Nama Obat beserta kegunaannya :

1. Capsul Julab, untuk melancarkan BAB serta membersihkan vili - vili usus
2. Capsul mengecilkan, untuk mengempeskan benjolan hemorrhoids dari dalam
3. Capsul wasir berdarah, untuk menghentikan pendarahan pada wasir
4. Salep Wasir, untuk memberikan rasa nyaman dan meringankan peradangan
5. Salep Ibu Hamil, khusus untuk ibu hamil
6. Salep anak, khusus untuk anak berumur dibawah 14 tahun
7. Bio, untuk pembengkakkan pada wasir dan mengurangi serta menyembuhkan peradangan disekitar anus
8. Ketha, untuk menghilangkan lendir pad wasir

Pantangan bagi penderita hemorrhoids :
- Buah Salak dan buah durian
- makanan yang bersantan
- Makanan yang pedas
- Sayur Bayam dan Kangkung ( dikurangi )
- Minuman beralkohol

Cara pemesanan obat di Klinik TEFARON :
=> Hubungi call centre Klinik TEFARON
=> Tranfer uang ke rekening Bpk SAID AHMAD ( BNI, BCA, MANDIRI )
=> Hubungi Call centre kembali untuk mengirimkan alamat lengkap anda atau di SMS kan
=> Obat akan dikirim secepatnya setelah nama anda muncul direkening Bpk SAID AHMAD

Tips untuk Menghindari Wasir :

- Jalankan pola hidup yang sehat
- Perilaku toilet yang baik
- Makan makanan yang banyak mengandung serat
- Hindari minuman keras dan narkoba
- Minum air yang cukup
- Jangan mengejan berlebihan
- Jangan menahan BAB

Foto - foto jenis Wasir :